Minggu, 08 September 2013
Bandung
Bandung, nama yang sudah tak asing didengar di telinga anda . tentulah pasti semua orang tau nama kota tersebut . kota yang sejuk dipagi hari, kota yang aman di siang hari, kota yang tenang disore hari, kota yang indah memanjakan mata dimalam hari . Paris van Java , mungkin nama yang tepat untuk menjuluki kota ini , dari masa penjajahan Belanda julukan tersebut telah melekat sangat pada kota ini . kota yang berasal dari kata "Bendungan" dan benar sekali bila anda melihat kota ini dari atas dapat terlihat kota ini seperti bendungan besar . Contoh beberapa foto kota Bandung:



Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar